Hai Sobat Blethu-Indonesia , kali ini saya akan share Resep sayur lodeh jantung pisang enak mantap.
Anda ingin tahu bahan dan Cara membuat sayur lodeh jantung , baca aja di bawah ini.
Bahan :
- 1buah jantung pisang
- 2sachet santan kare
- 7buah cabe hijau , potong serong
- garam dan gula secukupnya
- minyak goreng secukupnya
Bumbu halus :
- 8buah cabe merah
- 5buah bawang merah
- 2siung bawang putih
- 3lembar daun salam
- 1potong lengkuas , memarkan
Cara membuat:
- Rebus jantung pisang setengah matang lalu angkat kemudia cuci dan potong-potong , sisihkan.
- Panaskan minyak , tumis bumbu sampai harum,masukkan santan,garam,gula,biarkan mendidih.
- Masukkan jantung pisang , tunggu hingga matang sambil sesekali di aduk.
- Matikan kompor , angkat sajikan di mangkok dan Sayur lodeh jantung siap di nikmati.
Ya itulah resep dari Blethu-indonesia di sore hari ini , semoga bisa di mengerti dengan baik hehe dan jangan lupa baca juga resep enak lain nya seperti :
-Resep Ketoprak khas betawi
-Resep Sayur Buncis Enak
-Resep Sop ayam Mantap
-Resep Balado Terong Pedas