Hai sobat Blethu-Indonesia , kali ini saya akan share Resep semur ikan mas enak dan mudah .Anda ingin tahu badan dan Cara membuat semur ikan mas , baca aja di bawah ini .
Bahan :
- 500gram ikan mas segar, dibersihkan
- 500 ml air
- Minyak goreng
- 1 sachet santan kare
- garam dan gula secukup nya
- 8buah cabai merah , biarkan utuh
- 8butir bawang merah
- 3siung bawang putih
- 5buah cabai merah
Cara Membuat :
- Haluskan bumbu , tumis bumbu halus sampai harum , tambahkan air dan santan lalu didihkan.
- Masukkan ikan mas, cabai utuh dan biarkan sampai ikan benar benar matang.
- Matikan kompor , angkat tiriskan.
- Sajikan Ikan mas dengan nasi hanggat bersama keluarga.
Mudah bukan , baca juga Resep lainnya Resep cumi saus padang dan Resep ikan bakar gurame.
Selamat mencoba Resep cara membuat semur ikan mas enak dan mudah.