Resep Masakan Enak Menyajikan Berbagai Jenis Resep Masakan Khas Indonesia Yang Enak.

Thursday, June 13, 2013

Resep Cara Membuat Semur Telur Puyuh Mudah Enak

Advertisement

Advertisement
Hai Sobat Blethu-indonesia , kali ini saya akan share Resep cara membuat semur telur puyuh.
Anda ingin tahu bahan dan Cara membuat telur puyuh , baca saja di bawah ini.



Bahan :
  • 30butir telur puyuh yang sudah matang (bisa beli di pasar)
  • 5butir bawang merah , iris tipis
  • 2butir cengkeh
  • 3 sendok makan kecap manis
  • 400 ml air
  • garam secukupnya
  • 2sdm minyak goreng untuk menumis

Bumbu halus :
  • 4siung bawang putih
  • 3butir kemiri, sangrai
  • 3cm jahe
  • 1sdt ketumbar

Cara membuat :
  1. Panaskan minyak , tumis bawang merah, bumbu halus,dan cengkeh hingga harum.
  2. Masukan telur sedikit aduk kemudian kecap manis, pala bubuk, dan garam, aduk hingga rata.
  3. Tuangi sedikit air sambil diaduk rata sampai meresap.
  4. Angkat dan Sajikan.


Mudah bukan , baca juga resep lain nya Resep semur telur , Resep pentol goreng dan Resep tahu bulat.
Selamat mencoba Resep cara membuat semur telur puyuh mudah enak.

Share on Facebook
Share on Twitter
Share on Google+
Tags :

Related : Resep Cara Membuat Semur Telur Puyuh Mudah Enak